Ketika kita mengakses internet, tentu akan lambat koneksinya bila jaringan internet diakses secara bersama-sama dengan banyak orang. Untuk membatasi dan mencegah hal ini, kita bisa mengatur supaya orang lain tidak bisa mengakses internet melalui komputer kita.
Caranya:
- Tekan Windows key + R, lalu ketik gpedit.msc. Tekan Enter.
- Buka Local Komputer Policy > Computer Configuration > Administrative Templates > Network > Network Connections.
- Klik dua kali Prohibit use of Internet Connection Sharing on your DNS domain network.
- Klik tab Setting > Enabled, lalu klik OK.
0 komentar:
Jangan asal komentar, ya...
Mohon isi komentar ini sesuai dengan topik yang diberikan. Jika ada pertanyaan, mohon menyantumkan alamat email yang valid, karena saya tidak akan menjawab di blog ini. Jawaban pertanyaan akan saya balas ke email.
"Oh ya, Anda ingin belajar bikin web hanya dengan 4 langkah mudah? Saya rekomendasikan belajar di sini. Khusus pemula & langsung praktek online."
Terima kasih.