Dengan Fast User Switching, seorang user tidak perlu logoff ketika user lain login. Fast User Switching dapat Anda aktifkan pada User Account di Control Panel. Caranya sebagai berikut:
- Buka Control Panel dan pilih User Accounts.
- Klik Change the way user log on or off.
- Klik cek Use Fast User Switching. Klik Apply Options.
0 komentar:
Jangan asal komentar, ya...
Mohon isi komentar ini sesuai dengan topik yang diberikan. Jika ada pertanyaan, mohon menyantumkan alamat email yang valid, karena saya tidak akan menjawab di blog ini. Jawaban pertanyaan akan saya balas ke email.
"Oh ya, Anda ingin belajar bikin web hanya dengan 4 langkah mudah? Saya rekomendasikan belajar di sini. Khusus pemula & langsung praktek online."
Terima kasih.