26.7.12

Shortcut untuk Kotak Dialog

  • Pin It!

Tombol Keyboard

Keterangan

CTRL+TAB

Pindah fokus ke tab berikutnya.

CTRL+SHIFT+TAB

Pindah fokus ke tab sebelumnya.

TAB

Pindah fokus ke pilihan (option) berikutnya.

SHIFT+TAB

Pindah fokus ke pilihan (option) sebelumnya.

ALT + huruf yang bergaris bawah

Fokus ke pilihan (option) yang dimaksud atau menjalankan perintah tombol yang dimaksud.

ENTER

Menjalankan perintah tombol default.

SPACEBAR

Memberi/menghilangkan tanda cek pada pilihan (option).

F1

Menampilkan bantuan program.

F4

Menampilkan daftar-daftar yang ada di kotak daftar.

BACKSPACE

Pindah ke folder satu level di atasnya di dalam dialog Save As dan dialog Open.

0 komentar:

Jangan asal komentar, ya...

Mohon isi komentar ini sesuai dengan topik yang diberikan. Jika ada pertanyaan, mohon menyantumkan alamat email yang valid, karena saya tidak akan menjawab di blog ini. Jawaban pertanyaan akan saya balas ke email.
"Oh ya, Anda ingin belajar bikin web hanya dengan 4 langkah mudah? Saya rekomendasikan belajar di sini. Khusus pemula & langsung praktek online."
Terima kasih.